Widget Attribution Pada Template Baru merupakan hak cipta dari blogger karena disitu terdapat pembuat asli dari template - tempate baru di blogger...
Klik disini dan di sini untuk melihat contoh template yang masih menggunakan widget attribution,
Atau klik disini untuk melihat contoh widget attribution yang telah dihilangkan...
Sebenarnya tidak ada pengaruh nya terhadap template kita walaupun tidak kita hilangkan, tapi ada saja orang yang merasa terganggu dengan tampilan Widget Attribution pada template baru blooger..
Jika kita merasa tidak senang dengan adany tampilan Widget Attribution tersebut, kita dapat menghilangkannya dengan satu cara mudah...
Mau tahu bagaimana cara menghilangkan widget tersebut....
Oke... Langsung saja ikuti langkah - langkahnya di bawah ini :
Langkah 1 :
- Masuk ke akun blogger anda
- Lalu klik Tata letak / Rancangan
- Klik Edit HTML
- Cari Kode seperti di bawah ini :
<b:section class='foot' id='footer-3' showaddelement='no'>
<b:widget id='Attribution1' locked='true' title='' type='Attribution'/>
</b:section>
- Setelah ketemu lalu hapus kode di tersebut
- Klik Simpan
Langkah 2
- Setelah anda mengklik simpan maka secara langsung akan muncul tampilan seperti di bawah ini :
- Selanjutnya anda klik Hapus widget
- Dan lihat Hasilnya...
0 komentar:
Posting Komentar